
Resep Sambal Kecap, Sedap Jadi Cocolan Tahu Goreng atau Ikan Bakar
Sambal kecap pas jadi cocolan berbagai lauk dan camilan, misalnya ikan bakar, ayam bakar, tahu goreng, dan tempe goreng. Sambal kecap umumnya memiliki rasa manis, asin, asam, dan segar berkat aneka bahan yang ada. Beberapa di antaranya, bawang merah, cabai…